FA CUP: Bermain Kandang Chelsea Harus Tundukkan Liverpool


Chelsea akan menjamu Liverpool dalam laga Piala FA

Chelsea akan menjamu Liverpool dalam laga Piala FA

Chelsea akan menjamu Liverpool dalam laga Piala FA – Pertandingan besar antara Chelsea Vs Liverpool. Dalam lanjutan FA CUP yang pertandingannya akan di selenggarakan di kandang Chelsea. Pertandingan di FA CUP ini akan memberikan tontonan yang sangat menarik dan menegangkan. Karena pada pertandingan ini dan kedua kubu tidak akan ada yang mengalah. Pertandingan akan di selenggarakan pada tanggal 04 Maret 2020 langsung dari kandang Chelsea yang bernama Stamford Bridge pukul 02:45 wib.

Kubu Chelsea yang akan bertindak sebagai kubu tuan rumah akan memberikan perlawanan hebat yang patut akan di acungi jempol. Menyerap kekuatan dari para suporter di kandang mereka. Mereka akan kerja keras untuk memetik kemenangan. Chelsea tidak ingin mengecewakan para pendukungnya di tambah di hadapan publik sendiri. Kemenangan wajib bagi Chelsea dan  menjadi harga mati yang akan pantas di petik di akhir pertandingan nanti.

Sementara kubu Liverpool akan datang membawa pemain mereka dengan kondisi yang sangat prima. Jelas Liverpool tidak ingin pulang dengan kekalahan dan akan memberikan perlawanan yang  merepotkan tim pertahanan tuan rumah ,dan akan menghasilkan yang terbaik.

Perkiraan Susunan Pemain

Kubu Chelsea : Caballero; Azpilicueta, Rudiger, Zouma, James; Kovacic, Jorginho, Mount; Willian, Batshuayi, Pedro.

Kubu Liverpool : Alisson; Robertson, van Dijk, Gomez, Alexander-Arnold; Wijnaldum, Fabinho, Chamberlain; Mane, Firmino, Salah.

Head to head Chelsea Vs Liverpool

22 | 09 | 2019 Chelsea 1–2 Liverpool
14 | 08 | 2019 Liverpool 2–2 Chelsea
14 | 04 | 2019 Liverpool 2–0 Chelsea
29 | 09 | 2018 Chelsea 1–1 Liverpool
26 | 09 | 2018 Liverpool 1–2 Chelsea


Like it? Share with your friends!

What's Your Reaction?

hate hate
3
hate
confused confused
13
confused
fail fail
8
fail
fun fun
6
fun
geeky geeky
5
geeky
love love
16
love
lol lol
1
lol
omg omg
13
omg
win win
8
win

0 Comments

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.